Ritme Editing Dalam Konvensi Genre dan Mood Film: Studi Kasus Film KKN Di Desa Penari (2022) Dan Wanalathi (2022)

Authors

  • Ary Prama Saputra Fakultas Film dan Televisi Institut Kesenian Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.52290/i.v15i1.167

Keywords:

ritme editing, pace film, genre film

Abstract

Untuk bisa mengetahui keberadaan ritme editing sebuah film sangatlah mudah. Kita cukup dengan sadar menyimak pergantian gambar yang terjadi akibat cutting. Selanjutnya kita akan menyimpulkan tentang irama serta tempo film sebagai cepat atau lambat dimana kemudian disebut sebagai pace, berdasarkan sebuah pola. Tapi apakah ritme dan pace film hanya untuk sekedar membuat irama tanpa arah dan fungsi? Keberadaan ritme editing film harus bisa bersinergi dengan naratif film nya. Karena arahan bentuk ritme yang salah dari editing akan fatal dampaknya bagi film. Apalagi jika tatanan elemen naratif film mengarah ke genre tertentu yang pasti mengerucut jadi sebuah konvensi. Tulisan ini berusaha mengetahui bagaimana penggunaan ritme editing pada film komersial Indonesia dengan genre tertentu yaitu film horor. Objek kajian yang dipilih adalah film KKN Di Desa Penari (2022) dan Wanalathi (2022) karena keduanya memiliki posisi komersial yang bertolak belakang. Penelitian juga menemukan bahwa ritme dan pace untuk mendapatkan mood seram pada film horor tidak bisa hanya mengandalkan cutting yang cepat.

References

Altman, Rick. Film Genre. London: British Film Institute, 1999.

Aumont, Jacques, Alain Bergala, Michel Marie, dan Marc Vernet. Aesthetics of Film. Texas: University of Texas Press, 1992.

Bordwell, David, Kristen Thompson, dan Jeff Smith. Film Art: An Introduction 13th Edition. New York: Mc-Graw-Hill Education, 2023.

Dancyger, Ken. The Technique of Film and Video Editing: History, Theory, Practice. 6th Edition. London: Routledge, 2019.

Frierson, Michael. Film and Video Editing Theory: How Editing Creates Meaning. Massachusetts: Focal Press, 2018.

Mitry, J. The Aesthetic and Psychology of The Cinema. Indiana: Indiana University Press, 2000.

Pearlman, Karen. Cutting Rhythms: Intuitive Film Editing. Massachusetts: Focal Press, 2015.

Rosenberg, John. The Healthy Edit: Creative Editing Techniques for Perfecting Movie (2th). New York: Routledge, 2017.

Reed, Christopher. Film Editing Theory and Practice. Virginia: Mercury Learning and Information, 2012.

Reisz, Karel dan Gavin Millar. The Technique of Film Editing. 2th Edition. Massachusetts: Focal Press, 2010.

Published

2024-03-31

How to Cite

Prama Saputra, A. (2024). Ritme Editing Dalam Konvensi Genre dan Mood Film: Studi Kasus Film KKN Di Desa Penari (2022) Dan Wanalathi (2022). IMAJI, 15(1), 56–67. https://doi.org/10.52290/i.v15i1.167