Vol. 12 No. 3 (2021): Membingkai Realitas melalui Imaji Visual
Sudah direncanakan bahwa Jurnal IMAJI Vol. 12 No. 3 akan bertemakan tentang film dokumenter, sebab selama ini ada peningkatan yang tajam tentang kuantitas maupun kualitasnya yang kurang mendapatkan sorotan dibandingkan dengan produksi film fiksi. Namun dari beberapa naskah yang diharapkan bisa kami terima pada waktunya, ternyata mengalami penundaan. Paling tidak masih tersisa satu artikel yang terkait dengan topik Tragedi nasional 1965. Selain itu, masih ada wawancara panjang dengan Ketua Asosiasi Dokumentaris Nusantara (ADN) yang bermarkas di kota Klaten, Surakarta.
Penundaan naskah dokumenter yang masuk tersebut, menyebabkan sedikit keterlambatan dalam penerbitan Jurnal IMAJI kali ini karena faktor pencarian naskah-naskah pengganti agar bisa terbit. Memang hal ini merupakan masalah klasik dari suatu Jurnal, yakni ketersediaan naskah-naskah yang sudah direncanakan sesuai tema yang ingin diusung. Barangkali di lain kesempatan tema fim dokumenter bisa diangkat kembali dengan lebih mendalam dan tajam.
Menjelang akhir tahun 2021 Jurnal IMAJI menjumpai para pembacanya dan dengan semangat yang lebih baik kita memasuki tahun baru 2022. Semoga semangat meneliti dan menulis dari para kontributor tetap terus meningkat.
Selamat membaca.
Dr. Marselli Sumarno M.Sn
Klik untuk Full Issue.
Articles
-
Representasi Nasionalisme Dalam Film Sultan Agung: Tahta, Perjuangan dan Cinta (2018)
- PDF (Bahasa Indonesia) | Abstract views: 1043 times | PDF downloaded: 1018 times
-
Film Menggunakan Kearifan Lokal Sebagai Sumber Inspirasi Penciptaan (satu cara menuju film beridentitas Indonesia)
- PDF (Bahasa Indonesia) | Abstract views: 650 times | PDF downloaded: 2092 times
-
Thematic Montage dan Toilet Sebagai Refleksi Kehidupan Zaman Modern Dalam Film Di Balik Bilik (2017)
- PDF (Bahasa Indonesia) | Abstract views: 372 times | PDF downloaded: 256 times
-
Realitas Obyektif Imaji Fotografi
- PDF (Bahasa Indonesia) | Abstract views: 315 times | PDF downloaded: 375 times
-
Jagal (2012) dan Senyap (2014) Keputusan Etis Seorang Sutradara
- PDF (Bahasa Indonesia) | Abstract views: 1361 times | PDF downloaded: 718 times
Interview
-
Wawancara: Tonny Trimarsanto
- PDF (Bahasa Indonesia) | Abstract views: 250 times | PDF downloaded: 297 times